07 November, 2009

Sholat Penawar Luka

SHALAT PENAWAR LUKA
Mumet sirahku,lara atiku,hancur harapanku,semua telah berakhir....sakit hati,sakit hati lagi ,semua ini terjadi berkali kali..tak pernah aku mengerti kenapa hidupku ini???hiks..hiks...walah manusia memang diciptakan sebagai makhluk yang berkeluh kesah/bersusah payah(seperti trcantum dalam Qs,Al-Balad-2),selain itu ada kaitannya untuk mengobatinya dengan menjalankan suatu amalan ibadah,Allah berfirman"wahai orang-orang yang beriman mintalah pertolongan Allah dengan sabar dan melakukan shalat’’(qs.Al-baqarah 153).Ayat tersebut menerangkan bahwa apabila seseorang itu dilipti ketkuatan,keresahan,kesedihan,keputus asaan maka hendaklah bersabar dan segera melakukan shalat wajib maupun shalat sunnah.Dengan akan kembali dan begitu akan mendapatkan ketenangan,kegembiraan,semangat hidup dan optimis dalam mengarungi kehidupan yang penuh dengan tantangan ini.
Begitulah shalat bener-bener merupakan penyejuk hati dan sumber kabahagiaan.Para sahabat Nabi dan orang saleh apabila dihimpit dengan berbagai macam persoalan,dan menghadapi banyak cobaan,maka merka segera bersabar dan memohon pertolongan Allah dengan mendirikan shalat.Begitulah cara mereka mencari solusi dan jalan keluar hidup mereka pun pulih kembali.
Apabila keadaan memburuk maka shalat akan memperbaikinya,ini merupakan isyarat bahwa sebaik-baik penenang jiwa dan ketentraman hati adalah shalat yang khusyu’
Apabila keadaan semakin memburuk,
Maka shalat akan memperbaiki
Sesungguhnya kewajiban shalat lima waktu dalam sehari semalam merupakan nikmat yang amat besar bagi orang Mukmin.Disamping obat penawar duka dan penyelesai segala macam problema penyakit yang diderita manusia,juga merupakan penghapus dosa-dosa dan pengangkat derajat di sisi Allah Swt.Dengan bersabar dan melakukan shalat ketika tertimpa musibah akan mampu menjernihkan Iman dan ketulusan dalam hati sanubari mukmin,sehingga dia ridho dengan apapun takdir yeng telah allah Swt tentukan.
Adapun mereka yang menjauhi masjid dan sengaja meninggalkan shalat maka mereka tidak akan mendapatkan ketentraman dan kebahagiaan yang hakiki,mereka hanya akan beralih kesusahan yang satu ke kesusahan yang lain.dari kesengsaraan yang satu ke kesengsaraan yang lain.Sangat tepatlah apa yang telah difirmankan’’Maka kecelakaanlah bagi mereka dan Allah menghapus amal-amal mereka.’’(Muhammad:8)



related Article:

15 Was Commented to “Sholat Penawar Luka”

  • November 7, 2009 at 6:03 AM

    Mudah-mudahan pertamanya....
    Kata embahku : dimanapun dan kapanpun jangan tinggalkan sholat, selalu dan selalu itu yang dipesankan.
    Tapi kata orang-orang kalo "sholat itu nomor dua"!!!


    Lho koq...?
    Lha iya, wong yang nomor satu "Syahadat"
    Hepi B'day yaa.... Semoga menjadi perhiasan yang terbaik di dunia. Salam

  • November 7, 2009 at 6:15 AM

    sholat yang bener nomer 1 tau nomer 2 ya?

  • November 7, 2009 at 6:56 AM
    Unknown says:

    @kelir>he..he..bener juga itu menurut rukun Islamnya
    @citago>kalo dari segi penilaian umum menurut saya tetap di kedepankan,yang penting jangan sampai sholat di abaikan gitu thnxs ya..

  • November 7, 2009 at 7:00 AM
    info ternak says:

    bener sobat.. kadang kita lupa ke zat sang maha pencipta semesta alam.

    ketika kita berjaya, sukses, dan begelimang harta, di sana kita lupa kepada sang maha pencipta... (maafkan hambamu ini yaallah) jadi ingat dosa nih ;))

    dan ketika kita pedih, usaha bangkrut, pekerjaan hilang... mentok sana mentok sini gak ada jalan... baru kita bisa kembali untuk mnyembah sang maha pencipta ( maafkan dosa hambamu ini ya allah)

    itu kelakuan saya pribasi jujur... semoga kedepannya bisa lebih mendekatkan diri kepada allah dengan jalan solat dan amal ibadah yang laiinnya..
    salam sobat

  • November 7, 2009 at 7:19 AM
    Unknown says:

    @info ternak>amien semoga kita menjadi hambaNya yang taat ibadah amien..

  • November 7, 2009 at 11:33 PM
    cahyo dna says:

    Ya Alloh masukkan kami hambaMu dalam golongan orang yg pandai bersyukur, dan bersabar.amien



    tanks my loufhy

  • November 8, 2009 at 2:25 AM
    AriE ONly says:

    aslkum dhana, salam begadang sepanjang november...

    sholat emang obat manjur penawar luka...tapi arie kadang2 suka telat trus lewat dan g' sempat buat sholat...apalagi subuh yang sering terlambat...

    makasi sharingnya dhana...salam hangat buat blogger yang aktif seperti dhana..

  • November 9, 2009 at 8:01 AM
    Saung Web says:

    Setuju 100 % sobat... shalat memang bisa menjadi penawar luka , kesedihan, kerinduan dsb.. siiplah postingannya sarat dengan nilai2 dakwah.. sukses ya..

  • November 9, 2009 at 1:19 PM
    AMIN says:

    Cocok...., habis shalat pikiran plong. Masalah duniawi terlupakan. yang ada hanya kita dan allah. Hanya padanya tempatku mengadu.

  • April 18, 2013 at 9:28 AM

    Semua luka dan kekacauan pikiran akan sirna, dengan sholat

  • July 11, 2013 at 6:05 AM
    readmore says:

    shalat penawar luka, saya sangat setuju sekali, apabila kita dirundung duka, maka kembalilakan kepada Allah, mintalah kepadanya, bergantunglah kepadanya, jangan kepada manusia...nice info mbak Dhana, izinkan saya menjadi pembaca setia anda!

  • July 19, 2013 at 10:32 AM
    siraman roh says:

    Sholatlah jika anda merasa tersakiti, sholat membuat pergumulan hidup jauh lebih ringan.

  • December 29, 2014 at 3:10 PM

    Terima kasih mba untuk renungannya sangat bermanfaat dan memberikan pengetahuan baru

  • April 2, 2016 at 3:38 PM

    The institutions of human society treat us as parts of a machine. They assign us ranks and place considerable pressure upon us to fulfill defined roles. We need something to help us restore our lost and distorted humanity. Each of us has feelings that have been suppressed and have built up inside. There is a voiceless cry resting in the depths of our souls, waiting for expression. Art gives the soul's feelings voice and form.

Post a Comment

Terima kasih atas komentar Anda/Thanxs for Ur Comments/
感谢您的评论 dan please dont SPAM yach...

 

Dhana Arsega/戴安娜 Copyright © 2011 --Edit and Converted by Dhana Arcamo