Jangan Lihat
Penampilan dan Latar Belakang
Segala puji hanya milik Allah sehingga Dhana kembali berposting lagi,merenung lagi yo...Di beranda rumah tiba -tiba suami bilang ''istriku...beautyfull its but skin deep''ungkapan singkat penuh makna akhirnya suami menjelaskan
Saat menjelajahi dunia FB, mata arca(suami dhana) tertambat sebuah judul sangat menarik yang berasala dari "Kisah-Kisah Inspiratif". "Sebuah Perenungan Singkat Berdasar Kisah Nyata", begitulah judul yang ditulisnya. menurut arca sih menarik. gak usah lama langsung aja di tayangin gimana isinya.
------****------
Jika anda mengenal seorang wanita yang sedang hamil, yang telah mempunyai 8 anak, tiga diantaranya tuli, dua buta, satu mengalami gangguan mental dan wanita itu sendiri mengidap sipilis, apakah anda akan menyarankan untuk menggugurkan kandungannya?
Jika anda menjawab ya, maka anda baru saja membunuh satu komponis masyhur dunia. Karena anak yang dikandung oleh sang ibu tersebut adalah Ludwig Van Beethoven.
dan.....
Sekarang adalah waktunya untuk memilih seorang pemimpin dunia dan keputusan anda berpengaruh besar terhadap siapa yang akan menjadi pemenang. Berikut adalah fakta mengenai ketiga calon tersebut:
Calon A: dihubung-hubungkan dengan politisi jahat dan sering berkonsultasi dengan astrologis, punya dua istri muda, dia juga seorang perokok berat dan minum 8-10 botol martini setiap harinya.
Calon B: dipecat dua kali dari kantor, selalu bangun sore hari, pernah menggunakan narkoba waktu kuliah dan minum wiski tiap sore.
Calon C: dianggap pahlawan perang, vegetarian, tidak merokok, hanya sesekali minum bir, tidak pernah berselingkuh di luar perkawinannya.
Siapa di antara ketiga calon ini yang akan anda pilih? Anda mungkin tidak akan menduga siapa sebenarnya calon-calon ini.
Calon A adalah Franklin D. Roosevelt
Calon B adalah Winston Churchill
Calon C adalah Adolf Hitler
Sekali lagi sejarah mengajarkan untuk tidak menilai orang dari penampilan.
Refleksi :
Kita tidak selalu tahu apa yang sedang dan masih mungkin terjadi di dalam hati seseorang. Di sanalah (di dalam hati), perjalanan yang sesungguhnya sedang terjadi. Selama kita belum bisa melihat ke dalam hati seseorang dan belum bisa mengikuti proses-proses yang masih berlangsung di dalamnya (dan memang tidak akan pernah bisa), maka sebenarnya selama itulah kita tidak mempunyai hak apapun untuk menghakimi sesama kita.
Mungkin baik bagi kita membiasakan diri untuk melihat secara imajiner, bahwa di dada setiap orang terpampang sebuah kalimat "Tuhan belum selesai dengan saya"
------****------
memang masa lalu dan penampilan saat ini menjadi tolak awal untuk menilai seseorang, yang sesungguhnya belum bisa mendiskripsikan tentang seseorang tersebut. gimana menurut sahabat semua???!!!!!!
Give thanxs to my husband for this article
nilailah orang dari cara bicaranya dan bagaimana dia bersikap?? betul tidak???
heheh
pertamaxx neh
keduaxxxx.......mengamini mas boghey thnxs ya...istriku......
sesuai dengan apa yang tertanam, yaitu selama masih bernafas, manusia berpotensi untuk baik dan buruk, tidak peduli dia Uztad, pendeta, politikus, presiden, pakar ini pakar itu....., i'tibar untuk berhati-hati pada diri sendiri(terlebih dahulu) dalam melangkah.
sebenarnya penilaian manusia itu bisa dilihat dari cara bicara, tingkah laku dan bentuk tulisannya mbak...
tp jangan hanya melihat orang dari penampilannya...lihatlah dari cara berbicara dan hatinya...
wah ini baru mantap ... sebuah cinta sejati dan kestian tidk dlht dr fisik ,n uangnya saja
seperti peribahasa " dont judge the book by its cover " kita tdk pernah tau seseorang jika hanya melihat penampilannya saja, dan tidak jarang penampilan yg menurut mata itu baik, padahal aslinya buruk... waspada
Don't see anything form this cover :D
benar sekali mbak dhana . . kita tidak bisa menilai seseorang dari tampilan luarnya saja ^_^
benar sekali, menilai seseorang jangan dari luarnya saja.
syukur cantik wajahnya, cantik juga hatinya....hehe...
yang penting kan masa sekarang dan masa depan :D
Mantabs infonya.
great mbak dhana! moga aja aku bisa membiasakan diri utk gak ngejudge org dr perfomancenya:)
bagus sekali postingannya mbak dhana.. sangat bermanafaat..
Memang sudah kebiasaan kita dalam menilai seseorang yaitu dari topengnya dulu.... so jangan mudah tertipu sama topeng....
Ya kita ngak bisa melihat sesuatu yang diluar kemampuan kita sebagai manusia biasa.
sebagai manusia pandangan kita selalu terhalang oleh kulit sesuatu, makanya kalau orang yang benar-benar memiliki mata bathin yang dalam, sesungguhnya di setiap raut wajah manusia pasti selalu ingin berbicara seperti ini "hormatilah aku", karenanya sudahkah kita menghormati setiap orang apa adanya.....
selamat berbuka puasa, Mba Dhana....
memang bener,janganliat mukanya,tapi hatinya
I can see by your Blog posts that you aswell adulation Silver Jewelry I would like to allure you to appointment my Blog I accomplish my own Handmade Silver jewelry achievement to see you there soon
penampilan dan latar belakang kadang tidak sesuai dengan keadaan yang sekarang.
penampilan dan latar belakang belum tentu sesuai dengan sifat yang sekarang ada.
menilai seseorang yang baru kita lihat memang susah..
karena belum tau betul siapa orang itu.
patut kita renungkan...
karena menilai orang itu tidak hanya dari penampilan dan latar belakang nya saja.
yang dilihat hatinya jika memilih pasangan, tampang akan merubah jika sudah tua.
wah tulisan yang sangat bagus sekali mbak Dhana, saya setuju sekali, memang benar mbak kita tidak pernah tahu akan menjadi apa nantinya seseorang...siapa tahu akan menjadi orang hebat, tidak ada kaitannya dengan latar belakang dan penampilan..
kunjungi broooooooooooooooooooooooo salam kenal
Terima kasih mba untuk informasinya, sangat bermanfaat dan memberikan pengetahuan baru.
If you are not the hero of your own story, then you're missing the whole point of your humanity